EFEKTIVITAS PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA DALAM PEMBANGUNAN DESA WISATA DI DESA JATISELA KECAMATAN GUNUNGSARI KABUPATEN LOMBOK BARAT
DOI:
https://doi.org/10.29303/risma.v2i1.184Keywords:
Efektivitas, Dana Desa, Pengelolaan Keuangan Desa, Pembangunan Desa WisataAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk melihat efektivitas pengelolaan dana desa dalam pembangunan desa wisata, hambatan dan tantangan yang dihadapi oleh pemerintah desa serta solusi penyelesaian yang dilakukan untuk mengatasi hambatan dan tantangan tersebut. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif. Penelitian kualitatif bertujuan untuk memahami makna yang lebih dalam (pemahaman) dari suatu peristiwa, tanda, kejadian, fakta atau masalah dan tidak menyelidiki atau membuktikan penyebab atau hubungan dengan masalah atau peristiwa. Dalam penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data observasi, wawancara, dan dokumentasi. Peneliti melakukan wawancara dengan beberapa perangkat Desa Jatisela dan masyarakat Desa Jatisela secara tatap muka dan melakukan observasi di Kantor Desa Jatisela. Efektivitas pengelolaan alokasi dana desa di Desa Jatisela sudah efektif meskipun adanya hambatan yang dilalui yaitu karena kondisi pandemi covid-19 yang berpengaruh pada perubahan regulasi dan penyesuaian anggaran yang dilakukan, serta kurangnya perangkat desa yang memahami pengelolaan keuangan desa. Cara pemerintah desa mengatasi hambatan tersebut yaitu dengan tetap melakukan koordinasi dengan pihak pemerintah kabupaten dan kecamatan serta melakukan pembinaan-pembinaan untuk meningkatkan kemampuan perangkat desa.
References
Abdurahmat. (2003). Efektivitas Organisasi (Pertama). Jakarta: Erlangga.
Agustin, D., Febriantyi, K., Indrawan, P. A., & Santi, N. P. R. (2017). Efektivitas Pengelolaan Alokasi Dana Desa Di Desa Sambangan Kabupaten Buleleng. 7(1), 11–15.
Arianto, Y. V., & Rohman, A. (2018). Efektivitas Penggunaan Alokasi Dana Desa (ADD) Dalam Pelaksanaan Pembangunan Desa. JISIP: Jurnal Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik, 7(2), 71–76.
Dethan, M. A. (2019). Efektivitas Pengelolaan Alokasi Dana Desa (ADD): Suatu Pendekatan Teoritis. Jurnal Akuntansi?: Transparansi Dan Akuntabilitas, 7(1), 15–19.
Devas, & Nick. (1989). Keuangan Pemerintah Daerah di Indonesia. Jakarta: Universitas Indonesia.
Mamuaja, J., Kawatu, F., & Kambey, A. (2021). Efektivitas Pengelolaan Alokasi Dana Desa Di Desa Sea Satu Kecamatan Pineleng Kabupaten Minahasa. 2(2), 249–258.
Permendagri No 113 Tahun 2014, 51 Republik Indonesia 51 (2014).
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018, Permendagri No 20 Tahun 2018 tentang Pengelolaan Keuangan Desa (2018).
Peraturan Menteri Dalam Negeri No 20 Tahun 2018 Tentang Pengelolaan Keuangan Desa, 72 1 (2018).
Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, Dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 13 Tahun 2020, (2020).
Prabawa, A. (2015). Pengelolaan Alokasi Dana Desa Dalam Pembangunan Di Desa Loa Lepu Kecamatan Tenggarong Kabupaten Kutai Kertanegara. E-Journal Ilmu Pemerintahan, 3(1), 227–238.
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2004 Tentang Pemerintahan Daerah, (2004).
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2014, (2014).
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 60 Tahun 2014, (2014).
Undang Undang Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2014, (2014).
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2016, (2016).
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2019, PP RI (2019).
Sahdan, G. et al. (2004). Buku Saku Pedoman Alokasi Dana Desa. Bandung: FPPD.
Saputra, I. W. (2016). Efektivitas Pengelolaan Alokasi Dana Desa Pada Desa Lembean Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli Tahun 2009-2014. Jurnal Jurusan Pendidikan Ekonomi (JJPE), 6(1), 1–10.
Setyawati, S. (2017). Efektivitas Pengalokasian Dana Desa Di Desa Karang Tunggal Kecamatan Tenggarong Seberang Kabupaten Kutai Kartanegara. Jurnal Administrasi Negara, 5(3), 6254–6268.
Steers, M. R. (1980). Efektivitas Organisasi. Jakarta?: Penerbit Erlangga.
Suharso. (2016). Tinjauan Akuntansi Desa. Mitra Wacana Medi Jakarta.
Winarianti, A. (2018). Efektivitas Alokasi Dana Desa dalam Meningkatkan Pembangunan Fisik di Kabupaten Gowa. Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.