ANALISIS PREDIKSI KEBANGKRUTAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR TEKSTIL TAHUN 2016-2020 DENGAN METODE ALTMAN MODIFIKASI

Authors

  • Nurul Qalbiyani Universitas Mataram
  • Nina Karina Karim Universitas Mataram
  • Widia Astuti Universitas Mataram

DOI:

https://doi.org/10.29303/risma.v2i1.188

Keywords:

Altman Modifikasi, Kebangkrutan, Tekstil, Z-Score

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui prediksi kebangkrutan pada perusahaan manufaktur sub sektor tekstil yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2016-2020 dengan metode Altman Z-Score modifikasi. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur sub sektor tekstil yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Teknik sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling sehingga diperoleh sebanyak 16 perusahaan. Metode analisis data dalam penelitian ini adalah metode Altman modifikasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada tahun 2016 terdapat 8 perusahaan tekstil yang berada dalam kondisi bangkrut, 7 perusahaan tekstil berada dalam kondisi grey area, dan 1 perusahaan tekstil berada dalam kondisi sehat. Pada tahun 2017 terdapat 7 perusahaan tekstil yang berada dalam kondisi bangkrut, 8 perusahaan tekstil berada dalam kondisi grey area, dan 1 perusahaan tekstil berada dalam kondisi sehat. Pada tahun 2018 terdapat 7 perusahaan tekstil yang berada dalam kondisi bangkrut, 7 perusahaan tekstil berada dalam kondisi grey area, dan 2 perusahaan tekstil berada dalam kondisi sehat. Pada tahun 2019 dan 2020 terdapat 8 perusahaan tekstil yang berada dalam kondisi bangkrut, 6 perusahaan tekstil berada dalam kondisi grey area, dan 2 perusahaan tekstil berada dalam kondisi sehat.

References

Altman, E. I. (1968). Financial Ratios, Discriminant Analysis And The Prediction Of Corporate Bankruptcy. The Journal of Finance, 23, 589–609. http://www.jstor.org/about/terms.html.

Altman, E. I. (2000). Predicting Financial Distress Of Companies: Revisiting The Z-Score and Zeta Models. September 1968, 1–54.

Altman, E. I., & Hotchkiss, E. (2006). Corporate Financial Distress and Bankruptcy (Third). John Wiley & Sons, Inc., Hoboken, New Jerse.

Altman, E. I., Hotchkiss, E., & Wang, W. (2019). Corporate Financial Distress, Restructuring, and Banckruptcy (Fourth). John Wiley & Sons, Inc., Hoboken, New Jerse.

Altman, E. I., Iwanicz-Drozdowska, M., Laitinen, E. K., & Suvas, A. (2017). Financial Distress Prediction in an International Context: A Review and Empirical Analysis of Altman’s Z-Score Model. Journal of International Financial Management and Accounting, 28(2), 131–171. https://doi.org/10.1111/jifm.12053

Armadani, Fisabil, A. I., & Salsabila, D. T. (2021). Analisis Rasio Kebangkrutan Perusahaan Pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Akuntansi, 13, 1–61.

Diana, & Harahap, B. (2021). Analisis Prediksi Kebangkrutan Menggunakan Model Altman Z-Score Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. 1–16.

Hanafi, M. M., & Halim, A. (2016). Analisis Laporan Keuangan (5th ed.). Yogyakarta: UPP STIM YPKN.

Kemenperin.go.id. (2013). Perkembangan Ekspor Industri. Www.Kemenperin.Go.Id. https://kemenperin.go.id/

Kementerian Perindustrian Republik Indonesia. (2021). Mendorong Kinerja Industri Tekstil dan Produk Tekstil di Tengah Pandemi.

Kontan.co.id. (2019). Kebanjiran Impor Dari China, Produk Tekstil Lokal Tak Terserap. Www.Kontan.Co.Id. https://industri.kontan.co.id/news/kebanjiran-impor-dari-china-produk-Tekstil-lokal-tak-terserap

Korry, I. K. T. S., Dewi, M. P., & Ningsih, N. L. A. P. (2019). Analisis Prediksi Kebangkrutan Berdasarkan Metode Altman Z-Score (Studi Kasus Pada Bank BUMN Yang Terdaftar Di BEI). Buletin Studi Ekonomi, 24(2), 191. https://doi.org/10.24843/bse.2019.v24.i02.p03

Mastuti, F., Saifi, M., & Azizah, D. F. (2013). Altman Z-Score Sebagai Salah Satu Metode Dalam Menganalisis Estimasi Kebangkrutan Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Plastik Dan Kemasan Yang Terdaftar di BEI Periode 2010-2012). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 6(1), 1–10. http://administrasibisnis.studentjournal.ub.ac.id/index.php/jab/article/viewFile/268/461

Noviandani, N., Putri, M. S. A., & Ardhina, B. Y. (2018). Analisis Altman Z-Score Untuk Memprediksi Kebangkrutan Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Barang Konsumsi Di Indonesia. The National Conferences Management and Business (NCMAB) 2018 “Pemberdayaan Dan Penguatan Daya Saing Bisnis Dalam Era Digital", 141–157. http://hdl.handle.net/11617/9905

Prihadi, T. (2011). Memahami Laporan Keuangan (Edisi III). Penerbit PPM.

Sari, M. K. (2020). Analisis Laporan Keuangan. Politeknik Negeri Semarang. https://online.anyflip.com/dupvd/lpay/mobile/index.html

www.cnbcindonesia.com. (2019). Fakta Tsunami Impor Tekstil: 70% Barang dari China! Www.Cnbcindonesia.Com. https://www.cnbcindonesia.com/news/20191111124839-4-114269/fakta-tsunami-impor-tekstil-70-barang-dari-china

Downloads

Published

2022-06-16

How to Cite

Nurul Qalbiyani, Nina Karina Karim, & Widia Astuti. (2022). ANALISIS PREDIKSI KEBANGKRUTAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR TEKSTIL TAHUN 2016-2020 DENGAN METODE ALTMAN MODIFIKASI. Jurnal Riset Mahasiswa Akuntansi, 2(1), 100–111. https://doi.org/10.29303/risma.v2i1.188