PELATIHAN PENERAPAN NILAI HOSPITALITIES BAGI WARGA WISATA DI DESA BATU PUTIH LOMBOK BARAT
DOI:
https://doi.org/10.29303/abdimassangkabira.v3i1.319Keywords:
Kata Kunci: Pelatihan Hospitalities, Desa Batu PutihAbstract
Desa Batu Putih merupakan desa yang memiliki daya tarik wisata alam dan bahari yang berpotensi di kecamatan Sekotong Kabupaten Lombok Barat dan potensi tersebut dapat dijadikan produk atau atraksi yang dapat menarik minat calon wisatawan untuk berkunjung. Namun untuk menopang pengembangan potensi tersebut menjadi produk dan atraksi yang nyaman dikunjungi oleh wisatawan, maka sudah saatnya desa ini berbenah membangun kesadaran bersama tentang prinsip-prinsip dasar tentang pariwisata dan hospitalities. Adanya hospitalities disuatu daerah destinasi menjadi satu hal sangat penting demi keberhasilan suatu kegiatan pariwisata. Metode ceramah digunakan dalam proses penyampaian materi dan memberikan motivasi kepada masyarakat akan pentingnya nilai-nilai hospitalities. Metode diskusi digunakan sebagai media komunikasi pada saat sosialisasi berlangsung sehingga terjalin komunikasi dua arah antara masyarakat dan tim pengabdian masyarakat. Metode domonstrasi digunakan dalam memberikan contoh praktik langsung menjadi pemandu wisata. Hasil kegiatan kegiatan pengabdian masyarakt di Desa Batu Putih, Kabupaten Lombok Barat,Nusa Tenggara Barat berjalan dengan lancer atas dukungan dan Kerjasama kepala desa dan warga setempat.
References
Anak Agung Istri Andriyani, E. M. (2017). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pengembangan Desa Wisata Dan Implikasinya Terhadap Ketahanan Sosial Budaya Wilayah (Studi di Desa Wisata Penglipuran Bali). Jurnal Ketahanan Nasional, Vol. 23(1). P. 2.
Annis Farida, M. A. (2017). Kontribusi Pendidikan Pokdarwis (Kelompok SadarWisata) terhadap Upaya Pengembangan Desa Wisata Kandri Kota Semarang. Edu Geography, 57.
Armawi, S. H. (2016). Peran Pemuda dalam Mengelola Kawasan Ekowisata dan Implikasinya terhadap Ketahanan Masyarakat Desa. Jurnal Ketahanan Nasional, Vol. 22(2). P.
Atmoko, T. P. (2014). Strategi Pengembangan Potensi Desa Wisata Brajan Kabupaten Sleman. Jurnal Media Wisata, P. 146
Paramitha, Fernia. 2012. Sarana Keselamatan Pengunjung Wisata Pantai (Studi Kasus Pantai Indah Ancol dan Pantai Jakat Bengkulu). Skripsi Sarjana pada Universitas Indonesia: tidak diterbitkan.
Pitana, I Gde dan I Ketut Surya Diarta. 2009. Pengantar Ilmu Pariwisata. Yogyakarta: Penerbit Andi.
Ramli, Soehatman. 2010. Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja OHSAS 18001. Jakarta PT. Dian Rakyat.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Jurnal Abdimas Sangkabira
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Penulis yang naskahnya diterbitkan menyetujui ketentuan sebagai berikut:
- Hak publikasi atas semua materi naskah jurnal yang diterbitkan/dipublikasikan dalam situs Jurnal Aplikasi Akuntansi ini dipegang oleh dewan redaksi dengan sepengetahuan penulis (hak moral tetap milik penulis naskah).
- Ketentuan legal formal untuk akses artikel digital jurnal elektronik ini tunduk pada ketentuan lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike (CC BY-SA), yang berarti Jurnal Aplikasi Akuntansi berhak menyimpan, mengalih media/format-kan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database), merawat, dan mempublikasikan artikel tanpa meminta izin dari Penulis selama tetap mencantumkan nama Penulis sebagai pemilik Hak Cipta.
- Naskah yang diterbitkan/dipublikasikan secara cetak dan elektronik bersifat open access untuk tujuan pendidikan, penelitian, dan perpustakaan. Selain tujuan tersebut, dewan redaksi tidak bertanggung jawab atas pelanggaran terhadap hukum hak cipta.