Penggunaan Macro Visual Basic Untuk Penggabungan File dan Pembuatan Ledger
DOI:
https://doi.org/10.29303/independen.v4i1.413Keywords:
ledger, vba, macroAbstract
Pengabdian ini bertujuan untuk memperkenalkan penggunaan macro visual basic untuk penggabungan file dan pembuatan ledger Meteode pengabdian terdiri dari 1) Metode ceramah, melalui metode ini peserta diberikan pengetahuan dan pemahaman melalui presentasi oleh pemateri serta motivasi agar memiliki kemauan menerapkan aplikasi. Metode ini dilakukan selama 1/2 jam, 2) Metode tutorial Peserta diberikan panduan langkah-langkah perhitungan PPh 21. Metode ini dilakukan selama 1/2 jam., 3) Sesi praktik, Peserta mempraktikkan langkah-langkah yang telah dipelajari Metode ini dilakukan selama 1 jam, 4) Metode diskusi Peserta diberikan kesempatan untuk mendiskusikan masalah yang dihadapi berkaitan dengan kesulitan dalam dalam perhitungan dan pelaporan. Metode ini dilakukan selama 1 jam. Setelah pelatihan, pegawai telah dapat menggunakan aplikasi untuk penggabungan file dan pembuatan ledger. Tantangan pelatihan adalah masih diperlukan peningkatan mengoperasikan aplikasi excel dan formula-formula tingkat intermediate dan advance, sedangkan untuk pelaporan memerlukan latihan secara berulang dan berkelanjutan.
References
Animah., Suryantara, Adhitya bayu., Astuti, Widia. 2020 Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia Dan Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan. Jurnal Aplikasi Akuntansi. Vol. 5, No. 1, Oktober2020
Anwar, Syaiful.2013. Peranan Sistem Informasi Akuntansi Dalam Pengambilan Keputusan Manajemen Pada Pt. Bpr Budisetia. Jurnal KBP Volume 1 - No. 2, September 2013
Arwani, A., Murtaza, M., Ani., A., dan Maharani, L. (2020). Laporan Keuangan Sebagai Sumber Informasi Akuntansi. Jurnal Akuntasi dan Audit Syariah, 2(1).
Cara Membuat Fungsi Pada Excel dengan Menggunakan Macro / VBA | Solusitraining.com
Ikhsan, A., dan Dharmanegara, A. B. I. (2014). Akuntansi dan Manajemen Keuangan Rumah Sakit. Jakarta: Graha Ilmu
Kania, E., dan Irawan, A. (2021). Penyusunan Laporan Keuangan Berdasarkan SAK EMKM Berbantuan Microsoft Excel Pada UMKM Uncal.Co. Indonesian Accounting Literacy Journal, 1(2).
Madcoms. (2020). Aplikasi Akuntansi dengan Microsoft Excel VBA (Macro). Madiun: Andi
Marpaung, R. (2020). Analisis Peranan Sistem Informasi Akuntansi dalam Meningkatkan Pengendalian Internal pada Rumah Sakit Bhayangkara Anton Soejarwo. Jurnal Ilmiah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Widya Dharma Pontianak, 11(2).
Nowicki, M. (2007). The Financial Management of Hospitals and Healthcare Organizations, Fourth Edition. Health Administration Press.
Prianthara, T. B. I. (2020). Sistem Akuntansi Rumah Sakit. Sidoarjo: Indomedia Pustaka
Priuhadi, T. (2019). Analisis Laporan Keuangan Konsep & Aplikasi. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama
Putri, Juliana.2017. Informasi Akuntansi Sebagai Alat Perencanaan Strategis (Kajian pada perencanaan strategi dalam suatu organisasi). Jurnal JESKaPe, Vol. 1, No. 2 Juli – Desember 2017
Ramly, Y. R. (2020). Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Rumah Sakit terhadap Kewajaran Laporan Keuangan (Studi pada Rumah Sakit Umum Daerah Toto Kabila, Kabupaten Bone Bolango), 17(1).
Wicaksono, Y. (2012). Explorasi Makro Untuk Membuat Fungsi Excel. Jakarta: PT Elex Media Koputindo
Yusuf, M. A., Indaryono, I., dan Andrasari, S. (2021). Komputerisasi Alat Tulis Kantor VBA Excel (Visual Basic for Aplication) Pada CV Fokus Etania Zashika Karawang. Seminar Nasional: Inovasi & Adopsi Tekologi.
Cara Membuat Fungsi Pada Excel dengan Menggunakan Macro / VBA | Solusitraining.com
Mengenal Akuntansi Rumah Sakit, Dari Transaksi Hingga Siklus Akuntansi - RDN Consulting
Mengenal Akuntansi Rumah Sakit, Dari Transaksi Hingga Siklus Akuntansi - RDN Consulting (rusdionoconsult-ing.com)
Widarsono, 2021, Akuntans Rumah Sakit, Fund Accounting (upi.edu)
?
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Bambang Bambang, Jumaidi Lalu Takdir , Nabilla D. Tialurra Della
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.