MENANGKIS STIGMA NEGATIF DISABILITAS DENGAN PROGRAM DIGDAYA
DOI:
https://doi.org/10.29303/abdimassangkabira.v4i2.937Kata Kunci:
disabilitas, kewirausahaan, pengembangan usahaAbstrak
Keberadaan penyandang disabilitas masih mendapatkan stigma negatif. Mereka dianggap tidak mampu mandiri untuk hidup layak dan sejahtera. Tim Pengabdian Kepada Masyarakat Program Studi Akuntansi Universitas Ciputra Surabaya dan Program Studi Pendidikan Khusus Universitas PGRI Adi Buana Surabaya berupaya untuk membantu penyandang disabilitas dalam menangkis stigma negatif tersebut. Tim pelaksana bekerja sama dengan LPPM Universitas Ciputra dan kelompok Sahabat Masyarakat Berdaya untuk menyiapkan starter kit, modal kerja dan serangkaian pelatihan kewirausahaan bagi penyandang disabilitas yang tergabung dalam Persatuan Sepakbola Amputasi (PERSAS) dan Disabilitas Motor Club (DMC). Selanjutnya, melalui serangkaian pelatihan, anggota PERSAS dan DMC mendeklarasikan program Disabilitas Giat Berdaya (DIGDAYA) Batch 1. Deklarasi tersebut dimaksudkan untuk menggugah semangat peserta agar menjadi lebih mendiri dan mampu menjadi sejahtera hingga terlepas dari stigma negatif disabilitas.
Referensi
Bachfischer, A., Barbosa, M. C., Rojas, A. A. R., Bechler, R., Schwienhorst-Stich, E. M., Kasang, C., Simmenroth, A., & Parisi, S. (2023). Implementing community based inclusive development for people with disability in Latin America: a mixed methods perspective on prioritized needs and lessons learned. International Journal for Equity in Health, 22(1), 1–12. https://doi.org/10.1186/s12939-023-01966-8
Dewi Pangestuti, R., & Pribadi, F. (2022). Konstruksi Sosial Pendidikan Umum Bagi Penyandang Disabilitas. Jurnal Ilmiah Dinamika Sosial, 6(1), 37–48. https://doi.org/10.38043/jids.v6i1.3253
Dinata, C. (2023). Kesempatan kewirausahaan bagi penyandang disabilitas di Kota Malang. JAMAS: Jurnal Abdi Masyarakat, 1(1), 1–13.
Erissa, D., & Widinarsih, D. (2022). Akses Penyandang Disabilitas Terhadap Pekerjaan: Kajian Literatur. Jurnal Pembangunan Manusia, 3(1). https://doi.org/10.7454/jpm.v3i1.1027
Gunawan, T., & Rezki, J. F. (2022). Pemetaan Pekerja dengan Disabilitas di Indonesia Saran dan Rekomendasi Kebijakan. In International Labour Organization. International Labour Organization. https://www.ilo.org/wcmsp5/groups/public/---asia/---ro-bangkok/---ilo-jakarta/documents/publication/wcms_836030.pdf
Harisantoso, I. T. (2023). Nilai Diri Disabilitas terhadap Dirinya Sendiri dalam Model Disabilitas. Jurnal Teologi Berita Hidup, 5(2), 31–41.
Lutfiani, N., Rahardja, U., & Manik, I. S. P. (2020). Peran Inkubator Bisnis dalam Membangun Startup pada Perguruan Tinggi. Jurnal Penelitan Ekonomi Dan Bisnis, 5(1), 77–89. https://doi.org/10.33633/jpeb.v5i1.2727
Mahasneh, R., Randle, M., Gordon, R., Algie, J., & Dolnicar, S. (2023). Increasing employer willingness to hire people with disability: the perspective of disability employment service providers. Journal of Social Marketing, 13(3), 361–379. https://doi.org/10.1108/JSOCM-08-2022-0174
Maulyansyah, R., Choirul Muna, & Arifin, Z. (2022). Sinergi untuk Negeri melalui Pemberdayaan Masyarakat Inklusi oleh CSR PT Pertamina Patra Niaga Fuel Terminal Rewulu. Prospect: Jurnal Pemberdayaan Masyarakat, 1(3), 106–121. https://doi.org/10.55381/jpm.v1i3.39
Mellifont, D., Smith-Merry, J., & Bulkeley, K. (2023). The employment of people with lived experience of disability in Australian disability services. Social Policy and Administration, 57(5), 642–655. https://doi.org/10.1111/spol.12898
Mulyono, S. E., Widhanarto, G. P., Sutarto, J., Malik, A., & Shofwan, I. (2023). Empowerment strategy for people with disabilities through nonformal batik education program. Cakrawala Pendidikan, 42(3), 683–694. https://doi.org/10.21831/cp.v42i3.59191
Rifai, A. A., & Humaedi, S. (2020). Inklusi Penyandang Disabilitas dalam Situasi Pandemi Covid-19 Covid-19 dalam Perspektif Sustainable Development Goals (SDGs). Prosiding Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 7(2), 449. https://doi.org/10.24198/jppm.v7i2.28872
Roth, D., Pure, T., Rabinowitz, S., & Kaufman-Scarborough, C. (2018). Disability awareness, training, and empowerment: A new paradigm for raising disability awareness on a university campus for faculty, staff, and students. Social Inclusion, 6(4), 116–124. https://doi.org/10.17645/si.v6i4.1636
Siregar, N. A. M., & Purbantara, A. (2020). Melawan Stigma Diskriminatif: Strategi Pemberdayaan Penyandang Disabilitas di Desa Panggungharjo. Jurnal Pemberdayaan Masyarakat: Media Pemikiran Dan Dakwah Pembangunan, 4(1), 27–50. https://doi.org/10.14421/jpm.2020.041-02
Tjahjanti, P. H., Arrahman, R. A., & Putra, A. C. (2021). Upaya Pemberdayaan Wirausaha Disabilitas Fisik. Jurnal Abdimas ADPI Sains Dan Teknologi, 2(4), 44–48. https://doi.org/10.47841/saintek.v2i4.169
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2024 Jurnal Abdimas Sangkabira
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Penulis yang naskahnya diterbitkan menyetujui ketentuan sebagai berikut:
- Hak publikasi atas semua materi naskah jurnal yang diterbitkan/dipublikasikan dalam situs Jurnal Aplikasi Akuntansi ini dipegang oleh dewan redaksi dengan sepengetahuan penulis (hak moral tetap milik penulis naskah).
- Ketentuan legal formal untuk akses artikel digital jurnal elektronik ini tunduk pada ketentuan lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike (CC BY-SA), yang berarti Jurnal Aplikasi Akuntansi berhak menyimpan, mengalih media/format-kan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database), merawat, dan mempublikasikan artikel tanpa meminta izin dari Penulis selama tetap mencantumkan nama Penulis sebagai pemilik Hak Cipta.
- Naskah yang diterbitkan/dipublikasikan secara cetak dan elektronik bersifat open access untuk tujuan pendidikan, penelitian, dan perpustakaan. Selain tujuan tersebut, dewan redaksi tidak bertanggung jawab atas pelanggaran terhadap hukum hak cipta.