Pelatihan Event Technology dan Show Management kepada Generasi Z di Politeknik Internasional Bali
Keywords:
Event, Technology,Show, Management, PIBAbstract
Event merupakan suatu kegiatan yang diselenggarakan untuk memperingati hal-hal penting penting sepanjang hidup manusia baik secara individu maupun kelompok yang terkait secara adat, budaya, tradisi, dan agama yang disenggarakan untuk tujuan tertentu serta melibatkan lingkungan masyarakat yang diselenggarakan pada waktu tertentu. Banyak sekali event yang memanfaatkan teknologi untuk mendukung acara suapa berjalan dengan sukses dan lancar cohtohnya penggunaan green screen dan memanfaatkan OBS (Open Broadcaster Software) sebagai Software yang digunakan dalam event Virtual, Dalam kegiatan event tersebut perlunya sebuat show management untuk memastikan jalannya acara di panggung berlangsung sesui dengan rundown yang sudah disepakati. Tujuan diadakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat ini adalah untuk memberikan pelatihan event teknologi dan show management kepada generazi z untuk meningkatkan pengetahuan dan skill dalam dunia event. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah workshop. Dalam pengabdia ini team pengabdian selaku narasumber menyampaikan seorang yang berfokus di dunia event harus mempunya skill technology dalam melaksanakan event dan bisa mengatur dalam pelaksanaan event 2 hal itu yang sangat penting dalam melakukan virtual event. Kegiatan pengabdian pada masyarakat di MICE LAB Politeknik Internasional Bali berjalan dengan lanjar berkat Kerjasama antara Politeknik Internasional Bali dengan SMA/SMK Se-Bali.
References
Noor, Any. 2013. Manajemen Event. Bandung: Alfabeta
Margery, E. (2019). Keputusan Pembelian Mie Sedaap Oleh Generasi Z Sebagai Makanan Mie Instant Di Kota Medan Nissin demae Ramen Straight Noodle Black Garlic Instant Noodle. 2(1), 1–7. https://jurnal.pancabudi.ac.id/index.php/abdiilmu/article/view/523/493
Nugraha, R. R., & Noor, A. (2015). Perancangan Sustainable Event sebagai Strategi Meningkatkan Brand Awareness Museum Barli. Prosiding Industrial Research Workshop and National Seminar, 6, 169–175.
Putri, G. B., & Sutabri, T. (2023). Analisis Manajemen Layanan Teknologi Informasi Menggunakan ITIL V3 Domain Service Operation Pada Perusahaan CV. Cemerlang Komputer Palembang. Indonesian Journal of Multidisciplinary on Social and Technology, 1(Vol. 1 No. 2 (2023)), 162–167. https://journal.ilmudata.co.id/index.php/ijmst/article/view/144/42
Sintauli, S. E. (2021). MENDIDIK GENERASI Z GEREJA Peran Media Sosial di Tengah Bahaya Always-On Att enti on Defi cit Disorder. 1, 107–124. https://doi.org/10.21460/aradha.2021.12.701