MEKANISME MENDAPATKAN KREDIT PERBANKAN BAGI GABUNGAN KELOMPOK USAHA PERTANIAN SEGANTENG
DOI:
https://doi.org/10.29303/independen.v3i2.275Kata Kunci:
Banking Credit, Capital, combined agricultural business groupsAbstrak
Pembiayaan untuk membantu mitra dalam memahami tatacara, mekanisme dan proses dalam mendapatkan dana atau permodalan berupa kredit melalui perbankan konvesional maupun perbankan syariah bagi gabungan kelompok usaha pertanian (Gapoktan) Seganteng. Target khusus program PPM Kemitraan ini adalah penerapan tatacara, mekanisme dan proses dalam mendapatkan dana atau permodalan berupa kredit maupun pembiayaan melalui perbankan konvesional maupun perbankan syariah bagi gabungan kelompok usaha pertanian (Gapoktan) Seganteng. Metode yang digunakan dalam mencapai tujuan kegiatan ini adalah dengan melakukan pelatihan dan pendampingan tatacara, mekanisme dan proses dalam mendapatkan dana atau permodalan berupa kredit maupun pembiayaan melalui perbankan konvesional maupun perbankan syariah. Kegiatan dari program PPM Kemitraan ini terdiri dari : (1) pelatihan tatacara, mekanisme dan proses dalam mendapatkan dana atau permodalan berupa kredit maupun pembiayaan melalui perbankan konvesional maupun perbankan syariah, (2) tatacara, mekanisme dan proses dalam mendapatkan dana atau permodalan berupa kredit maupun pembiayaan melalui perbankan konvesional maupun perbankan syariah oleh Tim PPM Kemitraan. Hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah pengusaha kecil yang tergabung kedalam kelompok Gapoktan Seganteng memahami pentingnya perkreditan perbankan sehingga akan memberikan manfaat bagi masyarakat khsususnya pengusaha kecil yang tergabung ke dalam Gapoktan Seganteng dalam permodalan usaha untuk keberlangsungan usaha dimasa yang akan datang.
Referensi
Dahlan., S. (1995). Manajemen Lembaga Keuanga. Jakarta : Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia.
Firdaus, R., & Arianti, M. (2018.) Manajemen Perkerditan Bank. Bandung : Alfabeta.
Kasmir. (2010). Dasar-Dasar Perbankan. Jakarta : PT Raja Grafindo.
Kuncoro, M. (2000). Usaha Kecil di Indoensia : Profil, Masalah dan Strategi. Pemberdayaan. Sumber, 7(1), 6-8.
Subanar. (1998). Manajemen Usaha Kecil. Edisi Pertama. Jogjakarta : BPFE UGM.
Umar, & Husain. (2003). Business an Introduction. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2022 Siti Sriningsih, Wijimulawiawi Bq Saripta, Arini I Gusti Ayu, Jalaludin
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.